LOKERMENTIKO.COM - Informasi Lowongan Kerja Terupdate April 2024 di Medan dan Sumatera Utara.
Selamat berjumpa kembali dengan
www.lokermentiko.com sumber informasi lowongan kerja Terupdate, Terpopuler dan Terpercaya.
Berikut kami sampaikan informasi Lowongan Kerja dari Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Sumatera Utara.
Dalam perjalanan sejarah berdirinya Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Sumatera Utara mengalami pertumbuhan serta dekade perkembangan dengan beberapa tahapan sebagai berikut:
Tahun 1973
Diawali pada tahun 1973 berdiri SELAPUTDA ( Sekolah Lanjutan Umum Tingkat II ) dibawah koordinasi Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera Utara yang didirikan tanggal 15 Mei 1973. Dipimpin oleh seorang Kepala.
Tahun 1985
Berdasarkan Keputusan Mendagri No 64 Tahun 1984, dan sesuai Keputusan Gubernur KDH Tingkat I Sumatera Utara. No.061.1458/K Tahun 1985 Tanggal 06 Mei 1985 tentang Organisasi dan Tata Kerja Pendidikan dan Latihan Provinsi Sumatera Utara, berubah nama menjadi Kantor Pendidikan dan Pelatihan Daerah Tingkat I Sumatera Utara.
Tahun 1994
Pada tahun 1994 mengalami Re-organisasi dari pola minimal menjadi pola maksimal dengan sebutan DIKLAT PROVINSI DATI I SUMATERA UTARA berdasarkan Kepmendagri No. 18 Tahun 1994 tentang Organisasi dan Tata Kerja Pendidikan dan Latihan Provinsi Daerah tingkat I Sumatera Utara, sesuai dengan Perda No.7 Tahun 1994 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Diklat Dati I Sumatera Utara.
Tahun 2000
Dengan amanat UU No. 22 Tahun 1999 dan Perda No.4 Tahun 2001 tentang Lembaga Teknis Daerah Provinsi Sumatera Utara, ditetapkan menjadi DIKLAT PROVINSI SUMATERA UTARA dengan perubahan struktur pada eselon III dan IV dan penambahan Jabatan Wakil Kepala, (Kepala Badan Eselon IIa dan Wakil Kepala Badan Eselon IIb).
Tahun 2008
Berdasarkan PP No. 41 Tahun 2007, tentang Organisasi Perangkat Daerah dan berdasarkan Peraturan Daerah No. 9 Tahun 2008 mengalami perubahan SOTK dan perubahan nomenklatur menjadi BADAN DIKLAT PROVINSI SUMATERA UTARA, serta Jabatan Wakil Kepala Badan dihapuskan dan Perubahan Struktur Eselon IV ( Kasubbag/ Kasubbid).
Tahun 2016
Sesuai PP No.18 Tahun 2016 tentang Organisasi Perangkat Daerah, serta Perda No. 6 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Sumatera Utara mengalami perubahan nomenklatur menjadi BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PROVINSI SUMATERA UTARA, dan Pergub Sumatera Utara No. 20 Tahun 2017 Tugas, Fungsi, Uraian Tugas dan Tata Kerja BPSDM Provinsi Sumatera Utara.
Saat ini, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia membuka lowongan kerja di kota Medan, Sumatera Utara dengan posisi berikut ini:
Jika anda berminat untuk memenuhi kualifikasi diatas, segera kirim langsung lamaran lengkap, CV, Fotocopy Ijasah Terakhir / Transkip Nilai, Pasphoto terbaru dan dokumen yang diperlukan hanya melalui email:
bpsdm.provsu@sumutprov.go.id dengan subjek: posisi yang dilamar.
PENERBIT: PT LJL
Baca Berita Terupdate berikut ini:
Warning: Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun. Pastikan lowongan pekerjaan di situs resminya atau pun social medianya yang valid.
0 Saran & Kritik